Friday, September 19, 2014

Pesawat Tempur Baru TNI AU Terbang di Papua



TNI AU akan memperkenalkan pesawat tempur baru T-50i Golden Eagle untuk pertama kali kepada masyarakat Papua, Senin (25/8/2014). Koops TNI AU III juga akan melakukan latihan ‘Perkasa D-14’ selama empat hari di Papua, yang

Tuesday, September 9, 2014

Partikel Tuhan Bisa Hancurkan Alam Semesta

Ilmuwan Stephen Hawking menyatakan partikel sub-atom yang dinamai Higgs Boson atau dikenal dengan Partikel Tuhan bisa memiliki kekuatan untuk menghancurkan seluruh alam semesta.
Menurut Hawking, tingkat energi yang tinggi dalam Higgs Boson diyakini menjadi tidak stabil dan mampu membuat susunan ruang dan waktu akhirnya runtuh dan terjadi kiamat.
Komentar tersebut dilontarkan Hawking dalam pembukaan buku Starmus yang baru diterbitkan.
Gambar ilustrasi dari CERN ini menunjukkan jejak pecahan proton yang saling ditabrakan dalam LHC dalam usaha para fisikawan dunia untuk mencari partikel Higgs (sumber: AFP)

Friday, September 5, 2014

f-35 bermasalah pada sistem software dan kembali dikandangkan

Joint Strike Fighter F-35 (AFP Photo)

Pengiriman F-35 Joint Strike Fighter akan tertunda lebih dari satu tahun dari jadwal akibat masih menghadapi masalah software. Menurut laporan baru Kantor Akuntabilitas Pemerintah, perangkat lunak mission management system F-35 itu masih

Akhirnya, Pentagon rilis video fenomena UFO

Cuplikan video yang menunjukkan benda terbang tak dikenal Washington - Departemen Pertahanan AS ( PENTAGON ) secara resmi telah merilis tig...